Anda dapat membuat facial scrub dari teh hijau di rumah untuk membantu mengelupas lapisan kulit mati serta melembutkan dan menyegarkan kulit wajah. Teh hijau menjadi komposisi populer yang terkandung dalam banyak facial scrub yang dijual di pasaran. Selain menghemat pengeluaran, Anda bisa membuat facial scrub dari teh hijau tanpa bahan pengawet atau bahan kimia tambahan … [Read more...]
Tips Bebas Jerawat: Mengobati Jerawat dengan Kunyit
Kunyit merupakan rempah-rempah yang termasuk dalam keluarga jahe-jahean. Kunyit telah digunakan sejak ribuan tahun lalu sebagai ramuan obat alami. Di India, kunyit menjadi unsur penting dalam pengobatan tradisional yang disebut Ayurveda. Wanita India banyak menggunakan kunyit untuk mengobati jerawat. Jerawat disebabkan karena peradangan. Jerawat dan komedo terjadi … [Read more...]
Tips Cantik dan Awet Muda dengan Akupunktur Kosmetik
Wanita selalu ingin tampil cantik dan awet muda. Salah satu prosedur yang dilirik untuk mempertahankan dan meningkatkan kecantikan adalah melalui operasi plastik. Tapi, karena risiko yang menyertainya, lebih banyak wanita yang kemudian mencoba mencari cara alternatif yang lebih aman. Operasi plastik atau operasi kosmetik melibatkan anastesi, berlangsung selama berjam-jam, … [Read more...]